BEI Suspensi Perdagangan Saham Ristia Bintang Mahkotasejati

Jakarta, BisnisPro.Id – Transaksi perdagangan saham PT Ristia Bintang Mahkotasejati Tbk (RBMS) dihentikan sementara (suspensi) oleh Bursa Efek Indonesia (BEI) untuk meredakan lonjakan harganya yang kurang wajar (cooling down). Menurut data BEI, harga RBMS dalam sebulan terakhir ini mengalami [...]

Dec 4, 2017

Per September 2017, Laba Wijaya Karya Tumbuh 46,66%

Jakarta, BisnisPro.Id – PT Wijaya Karya Tbk (WIKA) membukukan laba sebesar Rp649,64 miliar sepanjang Januari-September 2017. Itu menunjukkan adanya pertumbuhan laba sekitar 46,66% dibandingkan periode yang sama pada 2016 sebesar Rp442,96 miliar. “Pertumbuhan laba WIKA tersebut ditopang oleh [...]

Dec 4, 2017

BTN Siap Punya Holding Bank BUMN

Jakarta, BisnisPro.Id – Bank Tabungan Negara (BTN) menyatakan kesiapan lebur ke dalam holding Badan Usaha Milik Negara (BUMN) sektor perbankan. Indikator kesiapan sudah terlihat pada banyak ragam kerjasama antar bank BUMN. Direktur Utama Bank BTN, Maryono mengatakan, kerjasama antar bank BUMN [...]

Dec 4, 2017

Pekan ini, IHSG Diprediksi Bergerak di Kisaran 5.923-6.002

Jakarta, BisnisPro.Id – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) diperkirakan bergerak pada kisaran 5.923-6.002 di sepanjang perdagangan pekan ini. Indeks tampaknya bakal membentuk titik support di antara level 5.923-5.943 dan titik resistensinya di rentang 5.987-6.002. [...]

Dec 4, 2017

Per September 2017, Pendapatan Nusantara Infrastruktur Tumbuh 11,6%

Jakarta, BisnisPro.Id – PT Nusantara Infrastructure Tbk (META) membukukan pendapatan dan penjualan sebesar Rp544 miliar di sepanjang Januari-September 2017, meningkat 11,6% dibandingkan periode yang sama pada 2016 sebesar Rp487 miliar. “Dengan pendapatan sebesar itu, perseroan membukukan laba [...]

Dec 4, 2017

Per September 2017, Jakarta Setiabudi Raih Laba Bersih Rp100 Miliar

Jakarta, BisnisPro.Id – PT Jakarta Setiabudi Internasional Tbk (JSPT) membukukan laba bersih sebesar Rp100,3 miliar sepanjang Januari-September 2017. Itu lebih tinggi 4% dibandingkan periode yang sama pada 2016 sebesar Rp96,44 miliar. “Laba tersebut diperoleh perseroan setelah membukukan [...]

Nov 30, 2017

OJK Cabut Ijin Usaha BPR LPN Padang Panjang

BisnisPro.Id – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencabut ijin usaha Bank Perkreditan Rakyat Lumbung Pitih Nagari Kampung Manggis, yang beralamat di Pusat Pertokoan Inpres Lantai 2 Blok C No 33 Pasar Padang Panjang Kota, Padang Panjang terhitung sejak tanggal 29 November 2017. Informasi lebih [...]

Nov 29, 2017

Empat Saham Jadi Motor Penggerak IHSG pada Perdagangan Hari ini

Jakarta, BisnisPro.Id – Yuganur Wijanarko, analis PT KGI Sekuritas, merekomendasikan BELI terhadap saham-saham PT Astra International Tbk (ASII), PT Bumi Resources Tbk (BUMI), PT Elnusa Tbk (ELSA) dan PT Sentul City Tbk (BKSL) untuk perdagangan hari ini. “ASII dan BUMI masing-masing boleh [...]

Nov 29, 2017

Hari ini, IHSG Diprediksi Tembus Level Resistensi 6.089

Jakarta, BisnisPro.Id – Setelah kembali ditutup naik 0,1% ke 6.070 pada Selasa (28/11/2017), Reza Priyambada, analis PT Binaartha Sekuritas, berpendapat, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hari ini diperkirakan masih bergerak naik untuk menembus titik resistensi 6.089. “Kondisi IHSG saat ini [...]

Nov 29, 2017

Terlalu Sederhana, Jika Holding Pertambangan Dibentuk untuk Tingkatkan Modal Semata

Jakarta, BisnisPro.Id – Terlalu sederhana, jika ada pihak yang memandang bahwa tujuan pembentukan holding pertambangan hanya sekadar memperbesar modal serta meningkatkan kemampuan untuk mendapatkan utang. Demikian pendapat yang diutarakan oleh Erry Riyana Hardjapamekas, mantan Direktur Utama PT [...]

Nov 28, 2017

Kurs Hari Ini

Update Covid-19 Hari Ini

Banner Ads